Langsung ke konten utama

Istimewanya Seorang Wanita






Kaum feminis bilang susah jadi wanita (baca: muslimah), lihat saja peraturan dibawah ini:
1. Wanita auratnya lebih susah dijaga (lebih banyak) dibanding lelaki.
2. Wanita perlu meminta izin dari suaminya apabila mau keluar rumah tetapi tidak sebaliknya.
3. Wanita saksinya (apabila menjadi saksi) kurang berbanding lelaki.
4. Wanita menerima warisan lebih sedikit daripada lelaki.
5. Wanita perlu menghadapi kesusahan mengandung Dan melahirkan anak.
6. Wanita wajib taat kepada suaminya, sementara suami tak perlu taat pada isterinya.
7. Talak terletak di tangan suami Dan bukan isteri.
8. Wanita kurang dalam beribadat karena adanya masalah haid Dan nifas yang tak Ada pada lelaki. .

Itu sebabnya banyak yang berpromosi untuk “MEMERDEKAKAN WANITA”. and look,,,, .

1. Benda yang mahal harganya akan dijaga dan dibelai serta disimpan ditempat yang teraman Dan terbaik. Sudah pasti intan permata tidak Akan dibiarkan terserak bukan? Itulah perbandingannya dengan seorang wanita.

2. Wanita perlu taat kepada suami. Bahwa sesungguhnya lelaki wajib taat kepada ibunya 3 kali lebih utama daripada kepada bapaknya.

3. Wanita menerima warisan lebih sedikit daripada lelaki, tetapi bahwa harta itu menjadi milik pribadinya Dan tidak perlu diserahkan kepada suaminya. Sementara apabila lelaki menerima warisan, ia perlu/wajib juga menggunakan hartanya untuk isteri Dan anak-anak.

4. Di akhirat kelak, seorang lelaki akan mempertanggungjawab kan terhadap 4 wanita, yaitu : isterinya, ibunya, anak perempuannya dan saudara perempuannya. Artinya, bagi seorang wanita tanggung jawab terhadapnya ditanggung oleh 4 orang lelaki, yaitu : suaminya, ayahnya, anak lelakinya Dan saudara lelakinya.

5. Wanita perlu bersusah payah mengandung dan melahirkan anak, tetapi bahwa setiap saat dia didoakan oleh segala makhluk, malaikat dan seluruh makhluk ALLAH di muka bumi ini, dan tahukah jika ia mati karena melahirkan adalah syahid dan surga menantinya.

6. Seorang wanita boleh memasuki pintu syurga melalui pintu surga yang mana saja yang disukainya, cukup dengan 4 syarat saja, yaitu: shalat 5 waktu, puasa di bulan Ramadhan, taat kepada suaminya dan menjaga kehormatannya.

7. Seorang lelaki wajib berjihad fisabilillah, sementara bagi wanita jika taat akan suaminya, serta menunaikan tanggungjawabnya kepada ALLAH, maka ia akan turut menerima pahala setara seperti pahala orang pergi berjihad fisabilillah tanpa perlu mengangkat senjata.

Masya ALLAH!
Demikian sayangnya ALLAH pada wanita.
Ingat firmanNya, bahwa mereka tidak akan berhenti melakukan segala upaya, sampai kita ikut/tunduk kepada cara-cara/peraturan yang diproduct.

Bahwa sebagai dzat yang Maha Pencipta, yang menciptakan kita, maka sudah pasti Ia yang Maha Tahu akan manusia, sehingga segala hukumNya/peraturanN ya, adalah YANG TERBAIK bagi manusia dibandingkan dengan segala peraturan yang diproduct. Jagalah isterimu karena dia perhiasan, pakaian dan ladangmu, sebagaimana Rasulullah pernah mengajarkan agar kita (kaum lelaki) berbuat baik selalu (gently) terhadap isterimu.

Adalah sabda Rasulullah bahwa ketika kita memiliki dua atau lebih anak perempuan, mampu menjaga dan mengantarkannya menjadi muslimah Yang baik, maka surga adalah jaminannya. Berbahagialah wahai para muslimah. Tunaikan dan menegakkan agamamu, niscaya surga menanti.

Semoga bermanfaat
Silahkan SHARE ke rekan anda jika menurut anda note ini bermanfaat.

Source :2lisan.com

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengalaman Mengikuti Rekrutmen BPJS Ketenagakerjaan 2017

Yeyyyyyy Wisuda, Wiih Syudah !!! Tepat tanggal 28 Agustus 2016 jadi salah satu hari bersejarah didalam hidup aku. Akhirnya lulus kuliah setelah 3 tahun dengan gelar A.Md 😁 Sekian lama tidak menulis, akhirnya aktif lagi ini blog, ga nyangka udah 6 tahun lebih umur blog ini, postingan pertama Agustus 2011. 25 Februari 2017, bertepatan dengan ultahku, BPJS Ketenagakerjaan yang dulunya JAMSOSTEK membuka lowongan kerja, sebenarnya aku sih ga tau ada loker BPJS Ketenagakerjaan a.k.a BPJSTK. Untungnya ada teman aku yang baik hati dan jg tidak sombong memberi tau dan mengajak daftar online BPJSTK. Inilah pengalaman pertama kali aku mengikuti rekrutmen perusahaan plat merah. Fyi, jumlah pelamar mencapai 130 ribu orang yang diterima kurang lebih 700 pelamar pada tahun 2017.  https://ekbis.sindonews.com/read/1200997/34/bpjs-ketenagakerjaan-rekrut-1000-sdm-baru-hingga-2018-1493377427     Pendaftaran Online dan Seleksi Administrasi (25 Februari 2017)   ...

Kapan Nikah????

    Hola it's me ica, udah 3 tahun berlalu ya sejak terakhir nulis di blog ini, yang artinya aku udah kerja di BPJS Ketenagakerjaan jg udah 3 tahun banyak suka dan duka tentunya 😆. Dulu lulus kerja di sini usia baru menginjak 21 tahun yang tidak terasa aku udah mau usia 25 tahun di tanggal 25 Februari 2021 nanti. Pasti umur segini teman2 sebaya udah banyak nikah dan punya anak dong ya 😂. Tapi kamunya calon aja belum ada, berhubung, aku kerja nya diluar daerah domisili setiap pulang ke rumah pasti ditanyain udah ada calon belum, udah ada yang serius belum oleh mama papa wkwkkw Kapan nikah???  Kapan nikah??? Kapan nikah??? Kapan nikah??? Kapan nikah??? OMG, pusing sampe setiap ditanya gini, dibandingin sama temen seusia yang sudah pada nikah dan punya anak tentunya wkwkw, siapa sih yang ga mau nikah? liat story instagram temen pada uwu2 sama pasangan halal nya pasang foto anaknya, aku mah sibuk pasang foto keponakanku yang tak kalah gumush, target dulu nikah umur 23 eh se...

6 PERTANYAAN

Suatu hari Seorang Guru berkumpul dengan murid-muridnya. .. Lalu beliau mengajukan enam pertanyaan.. .. Pertama... "Apa yang paling dekat dengan diri kita di dunia ini...???" Murid-muridnya ada yang menjawab.... "orang tua", "guru", "teman", dan "kerabatnya" .. Sang Guru menjelaskan semua jawaban itu benar... Tetapi yang paling dekat dengan kita adalah "kematian".. .. Sebab kematian adalah PASTI adanya.... Lalu Sang Guru meneruskan pertanyaan kedua... "Apa yang paling jauh dari diri kita di dunia ini...???" Murid-muridnya ada yang menjawab... "negara Cina", "bulan", "matahari", dan "bintang-bintang" ... Lalu Sang Guru menjelaskan bahwa semua jawaban yang diberikan adalah benar... Tapi yang paling benar adalah "masa lalu"... Siapa pun kita... bagaimana pun kita...dan betapa kayanya kita... tetap kita TIDAK bisa kembali ke masa lalu... Sebab itu ...